Sahabat Terindah
SAHABAT TERINDAH Aku kira waktu tidak akan pernah mempertemukan aku dan kamu lagi Tapi ternyata aku salah, akhirnya kita bertemu Ralat, aku menemukanmu lagi Dalam ruang dimensi yang lain, dunia imajinasi yang liar Gambaran sosok dirimu menjelma apik di sana Kawan lama yang tak jumpa, berpeluk riang Cerita-cerita usang mulai muncuat Kisah-kisah baru mulai mengudara Gitar kesukaanmu dan senandung lagu favoritku berkolaborasi Menjadi nyanyian dan tarian indah antara kita Masih ku ingat sekali, rupamu yang ceria kala itu Ingat savana rumput hijau lokal tempat kita dulu? Indah bukan? Kalau di ingat lagi, lucu juga ya kita Kita bertemu menjadi sahabat Mungkin pernah ada rasa yang kau taruh Tapi, entahlah beribu kali ku katakan, ...