SENYUM MENYAKITKAN
SENYUM MENYAKITKAN
Sekian masa berhasil ku lewati
Bertarung menghapuskan bayangmu
Hampir gila dibuatnya
Kenyataan yang kuhadapi tanpamu, begitu menyakitkan
Tiada hari dimana malamku sepi darimu
Setiap mimpi yang terjadi, wajahmu menghiasi
Rasanya tak pernah ingin bangun
Hidupku tampak sempurna di sana
Namun takdir merenggut semuanya
Nyatanya aku hanya bisa melihatmu dari kejauhan
Walau pernah nampak sekali senyum di bibirmu
Membuat jiwaku bergejolak, pikirku tak waras
Senang bukan main, tapi sungguh menyakitkan
Karena bukan aku alasan kamu tersenyum
Sakit bukan main, saat tahu wanita lain yang menjadi bahagiamu
Tak rela sungguh tak sanggup
Apa tak ada lagi ruang untukku singgah di hati mu?
Kekasih?
Kekasih?
.jpeg)
Komentar
Posting Komentar